Berhubung sejak beberapa waktu lalu sering dapet pertanyaan "mas ada source yang bagus buat vector atau wpap gak?", dari pada ngerasa kayak punya hutang terus sama yang punya pertanyaan ginian jadi OSa kumpulkan beberapa foto yang bisa di eksekusi.
Kalau untuk belajar WPAP bisa search di google dengan keyword " black white portrait ". Dengan keyword itu kalian bisa menemukan foto dengan kualitas dan light yang sangat bagus banget.
Kalau untuk belajar WPAP bisa search di google dengan keyword " black white portrait ". Dengan keyword itu kalian bisa menemukan foto dengan kualitas dan light yang sangat bagus banget.
OSa tekankan Foto Portrait terbaik disini hanya buat garapan Vector atau pun WPAP ya, bukan berdasarkan hasil jepretan fotonya.
Yang ini OSa saranakan untuk dibuat vector saja. Detailnya sempurna, cuma mungkin akan bermasalah pada bagian shadingnya saja. Buat latihan sudah cukup bagus lo. Mata dan bibir bagus banget.
Sama seperti yang diatasnya, rambutnya sempurna buat vector. Lighting bagus, bisa dibuat jadi retro atau lomo-lomo gitu.
Lihat : Galeri WPAP Obiy Shinichi Art
Nah kalo yang ini bisa dibikin vector dan wpap, sudah gak perlu edit apa-apa lagi ini. Langsung garap juga bisa, tanpa set bagian litghtingnya, bright dan contrast.
Langsung wpap nya dimainkan bro. Mumpung lagi hangat-hangatnya. Ngikutin yang lagi ngetrend buruan.
Pasti pernah lihat dimana-mana kalau wpap messi yang ini, karena kebanyakan pasti ngetik keyword "portrait lionel messi". Salah satunya akan muncul yang begini ini. Tinggal crop dan fokus langsung pada wajahnya sobat.
Ekspresinya apik, shading sempurna. Semangat wpapers Sampang.!!